HARI HIV/AIDS SEDUNIA

Posted by Unknown Selasa, 01 Desember 2009, under | 7 komentar
Hari ini adalah hari AIDS sedunia dan diperingati hampi diseluruh penjuru dunia, termasuk Indonesia.


Berbagai iklan layanan masyarakat mencoba memberikan penjelasan tentang penyakit HIV/ AIDS. Dari rancangan agar masyarakat tidak mendiskriminasi dan menstigmatisasi para penyandang status HIV / AIDS, agar orang yang mempunyai status tersebut tetap dapat bermasyarakat, mampu bekerja, mendapat perlakuan yang layak dan lain – lain sebagai mahkluk social pada umumnya. Semua itu dilakukan oleh berbagai institusi dan berbagai LSM yang bergerak dibidang HIV/AIDS.

Di Indonesia dilaporkan adanya penyakit AIDS yang pertama kali pada tahun 1987 di Bali. Terjadi peningkatan penyebaran penyakit ini setelah tahun 1995. Pada tahun 1999 dilaporkan terjadi penyakit AIDS karena IDU ( Injecting Drugs User ) atau pada para pemakai narkotika secara suntik. Penelitian yang dilakukan FKM UI ditemukan data bahwa 48 % HIV/ AIDS pada para IDU. Sedangkan pada tahun 2000 terjadi peningkatan penyakit AIDS karena dari pekerja seks( modul pelatihan PTRM , Depkes 2007).

Untuk mengetahui apa itu HIV / AIDS bisa dibaca pada postingan saya sebelumnya atau klik disini atau klik disini

Semua yang dilakukan oleh orang – orang yang peduli terhadap sesama. Namun mungkin perlu dukungan dari berbagai elemen dimasyarakat. Dari masyarakat yang besar sampai masyarakat yang terkecil, yaitu keluarga.

Yang pasti terobosan – terobosan yang dibuat adalah untuk menekan angka penyebaran dari HIV /AIDS. Kalau bisa inginnya adalah memutus mata rantai penyebaran penyakit tersebut.

Oke…..mari kita berbuat untuk sesame. Renungkan untuk berbagi dengan mereka dan jangan kucilkan tapi berikan kesempatan. MARI KITA PERINGATI HARI AIDS SEDUNIA UNTUK BERBAGI ANTAR SESAMA.

Wassalam….

One Response to "HARI HIV/AIDS SEDUNIA"

  1. Unknown Says:

    okeeehhhh ...selamat memperingati hari HIV/AIDS sedunia

  1. Facechan Says:

    Kalo ngga salah yang paling banyak terjangkit itu Papua yah???

  1. heru Says:

    selamat memperingati hari HIV/AIDS sedunia

  1. Tutorial Kuliah Says:

    Hari Aidds yah...Semoga Sukses program untuk mencegahnya

  1. Dunia Anak- Anak Says:

    Selamat hari Aids sedunia. Semoga dengan hari hari aids ini kita bangsa indonesia khususnya anak muda jangan melakukan sex bebas.Aids adalah peringatan bagi kita oleh Allah SWT

  1. Anonim
    Says:

    selamat hari AIDS sedunia,,,,

    AIDS itu g bisa di atasi ,tapi,????
    bisa di cegah,,,,,,,,,,

    qeys,,,,,,,,

  1. Chaeril abu Says:

    Ok.............

    memang HIV/Aids sepertinya menjadi pembunuh nomor sat di dunia pada sat ini......
    di sekolah saya kuga diadakan apel memperingati Hari HIV/AIDS sedunia dilanjutkan dengan pawai keliling jalan raya di kota lamongan......

    pokoknya seru banget dech...

terima kasih atas komentarnya, mohon maaf bila belum membalas komentarnya